Elis, marketing toko batik Hadiningrat, memperlihatkan batik motif bola di Toko Adinigrat, Malioboro Yogyakarta, Jumat (28/5). Menjelang piala dunia, batik Hadiningrat memberikan alternatif batik tulis bergambar bola yang dijual dengan harga Rp 400.000 hingga Rp 500.000.
Batik Motif Bola | NonBlok.Com